Parah! Pelanggan Grab Ini Dimaki oleh Driver saat Pesan Makanan Via GrabFood

Hadirnya ojek online sudah dapat dipastikan sangat membantu masyarakat. Salah satu layanan ojek online adalah jasa antar makanan.

Mengikuti jejak Go-Food milik Go-Jek, Grab pun tak mau ketinggalan. Saat ini pengguna Grab juga dapat menggunakan jasa pengantaran makanan yang disediakan oleh merchant yang bekerjasama dengan GrabFood.

Namun, baru- baru ini seorang netizen protes dengan layanan GrabFood tersebut. Pasalnya, sang driver menggunakan kata- kata kasar kepada sang pelanggan.

Awalanya, seorang pelanggan memesan makanan lewat aplikasi GrabFood, namun si driver minta membatalkan pesanan tersebut dengan alasan rumah makan yang dituju telah tutup.

Padahal, menurut pemilik akun  yang membagikan kejadian tersebut melalui akun twitternya, restaurant tersebut masih buka dan ia tidak bisa membatalkan (cancel) orderan tersebut. 

Baca Juga :  Keren! Jelang Natal, Puluhan Driver Gojek Membersihkan Gereja

“Pesen Grabfood , dapet drivernya, terus bilang kalau tempat makananya tutup, padahal buka, doi minta cancel tapi batas cancel saya udah terlewat jadi ga bisa cancel, marah marah rasis kek gini , tolong di tegur, jgn di pecat tapi kasihan” tulisnya.

Dan berikut adalah jawan kasar dan rasis driver Grab tersebut:

“jancok”

“Matamu picek, aku kerjo, asu toghut”

(tow)

Baca Juga :  Menhub Ingin Driver Taksi dan Ojek Online Mendapatkan Penghasilan yang Baik
Loading...